Pengaruh Saran Dan Prasarana Sekolah Terhadap Prestasi Belajar Siswa Kelas 5A MIS Darunnajah Cipining Bogor

Authors

  • Vina Khafiyatul Khayani Universitas Darunnajah Bogor Author
  • Aal Jalaludin Universitas Darunnajah Bogor Author
  • Heri Dermawan Universitas Darunnajah Bogor Author

DOI:

https://doi.org/10.62504/jimr890

Keywords:

Pendidikan Karakter, Prestasi Belajar Siswa

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar pengaruh pendidikan karakter terhadap hasil belajar siswa dalam pelajaran kewarganegaraan. Dengan metode survey dan teknis analisis regresi sederhana, maka pendekatan yang dilakukan adalah secara kuantitatif. Dengan menggunakan teknik pengambilan totalitas sampling, sampel penelitian terdiri dari seluruh 30 siswa di kelas V A MIS Darunnajah Cipining. Kuesioner pendidikan karakter dan hasil belajar dengan 30 pertanyaan berfungsi sebagai alat penelitian, yang diberikan kepada 30 siswa untuk pengujian. Tiga puluh pertanyaan dianggap valid setelah percobaan. Setelah itu, uji normalitas dan uji regresi sederhana dilakukan dengan hasil Y = 61,658 + 0,336 X adalah persamaan regresi yang diperoleh dari hasil perhitungan. Lalu diketahui sig. > 0 maka menyatakan tolak ????0 dan terima ????1 untuk menunjukkan bahwa ada pengaruh sarana dan prasarana yang positif dan signifikan dari terhadap pretasi belajar siswa kelas 5A di MIS Darunnajah Cipining Bogor.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Arifin, M. (2003). Kapita Selekta Pendidikan Islam. Jakarta: Bumi Aksara.

Indonesia. (2007). Peraturan Menteri Pendidikan Nasional No. 24 Tahun 2007 tentang Standar Sarana dan Prasarana Sekolah/Madrasah Pendidikan Umum. Jakarta.

Qomar, M. (2007). Manajemen Pendidikan Islam. Malang: Erlangga.

Qomar, M. (2007). Manajemen Pendidikan Islam. Jakarta: PT Gelora Aksara Pratama.

Syah, M. (2010). Psikologi Pendidikan dengan Pendekatan Baru. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Published

12-09-2024

How to Cite

Pengaruh Saran Dan Prasarana Sekolah Terhadap Prestasi Belajar Siswa Kelas 5A MIS Darunnajah Cipining Bogor. (2024). Journal of International Multidisciplinary Research, 2(9), 149-152. https://doi.org/10.62504/jimr890

Similar Articles

1-10 of 256

You may also start an advanced similarity search for this article.